Universitas Balikpapan

- Akomodasi yang sama. Harga Lebih Murah.

Free
Jl. Pupuk, 76114, Balikpapan, Kalimantan Timur, Indonesia, Pusat Kota Balikpapan, Balikpapan
Perguruan Tinggi / Sekolah

Melanjutkan pendidikan hingga universitas merupakan sesuatu yang secara universal diakui sebagai hal yang penting. Apalagi di zaman sekarang ini, mayoritas orang dituntut untuk memiliki tingkat pendidikan yang tinggi agar bisa mendapatkan pekerjaan. Dari sekian banyak perguruan tinggi yang ada di Indonesia, ada banyak pilihan antara universitas negeri dan swasta. Salah satu universitas swasta yang banyak menjadi tujuan para pelajar SMA di Kalimantan adalah Universitas Balikpapan.

Informasi Fakultas Universitas Balikpapan

Universitas Balikpapan atau sering disebut UNIBA, adalah perguruan tinggi yang didirikan pada tanggal 1 Juli 1981. Pada tanggal 1982, demi perkembangannya, UNIBA lantas dikelola oleh Yayasan Pendidikan Tinggi Dharma Wirawan Kalimantan Timur. Fakultas-fakultas yang ada di universitas ini adalah:

 

  1. Fakultas Ekonomi
  2. Fakultas Hukum
  3. Fakultas Sastra Inggris
  4. Fakultas Teknik Sipil
  5. Fakultas Teknik Industri
  6. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
  7. D4 Kesehatan dan Keselamatan Kerja
  8. Magister Ilmu Hukum
  9. Magister Manajemen

Informasi Fasilitas Universitas Balikpapan

Ada ribuan orang yang setiap tahunnya mendaftar di perguruan tinggi ini, karena itu persaingannya pun cukup ketat. Hal ini karena UNIBA mempunyai tes masuk yang cukup ketat. Saat sudah menjadi mahasiswa di perguruan tinggi ini, maka para mahasiswa pun bisa menikmati berbagai fasilitas yang ada sebagai penunjang pendidikan. Fasilitas yang disediakan adalah perpustakaan lengkap dengan internet dan sistem Online Public Access Catalogue, kelas yang ber-AC, gedung untuk kemahasiswaan, dll.

Mau Cari apa di Travelio?
Apartemen di Area Balikpapan
Pencarian Populer Dekat Universitas Balikpapan
Cek Akomodasi Unfurnished di Balikpapan
Cek Akomodasi Full Furnished di Balikpapan