Pilihan Sewa Apartemen Tanjung Barat yang Cocok untuk Hunian Keluarga
Tanjung Barat merupakan suatu kawasan di Jakarta Selatan yang menjadi salah satu tempat yang strategis untuk dijadikan tempat tinggal. Hal ini dikarenakan berada dekat dengan pusat perkantoran dan bisnis, pusat belanja dan juga beberapa tempat rekreasi. Wilayah ini juga sudah terintegrasi dengan transportasi umum sehingga penghuni dapat menjangkau berbagai tempat tanpa harus terjebak dengan kemacetan Jakarta.
Pusat Perbelanjaan Sekitar
Untuk pusat belanja dapat mengunjungi Carrefour MT Haryono, Mal Kota Kasablanka, Lotte Shopping Avenue, Mall Plaza Kalibata, TIS Square, Mal Pacific Square, Pejaten Village Mall, Cilandak Town Square, Kemang Village, Lippo Mall Kemang, Hollywood XXI, Family Mart Pejaten, One Belpark Mall dan Pondok Indah Mall. Untuk pusat rekreasi dapat mengunjungi Museum Satria Mandala, Kebun Binatang Ragnan, Taman Mini Indonesia Indah, Taman Makan Pahlawan Kalibata, Snowabay Waterpark, Komunitas Salihara, Museum in The Middle of a Garden
Kuliner Sekitar
Untuk kuliner dapat mengunjungi Kopi Cua dengan alternatif Kopu Susu yang memiliki campuran rum yang bebas alkohol dan memiliki wangi yang membuat penikmatnya semakin penasaran, untuk menu favoritnya adalah Kopi Susu dengan Coklat Mocha. Jambo Kupi merupakan destinasi kuliner khas makanan Aceh yang memiliki rasa autentik dengan menu favorit Mie Aceh Udang dengan bumbu kari lengkap dengan potongan emping dan bawang merah.
Kopi Mank dengan rasa bold dan strong yang membuat rasanya begitu ketara di mulut, teritama Cappucino. BangiKopi dengan makanan sate ayam yang menggunakan bumbu kacang, terdapat pool side dengan konsep vintage.
Bakso Titoti merupakan bakso urat yang memiliki daging full dengan bakso yang menawarkan kikil, tahu dan sayuran yang banyak. Dapoer Roti Bakar merupakan restoran dengan favoritnya adalah Roti Bakar Misteri Keju Bakar Caramel. Bakmi Jogja Mas Tok dengan bakmi rebus yang sempurna di masalah dengan rasa gurih dan asin dengan telur.
Akses Menuju
Untuk menuju Woodland Park Apartment dari Bandara Internasional Soekarno Hatta dengan waktu tempuh 42 menit dan Bandara Halim Perdanakusuma selama 22 menit. Jika menggunakan kendaraan umum seperti KRL dapat turun di Stasiun Duren Kalibata dengan waktu tempuh 2 menit dengan berjalan kaki, dapat juga menggunakan akses Tol Halim selama 14 menit. Dari apartemen dapat mengakses RS Tebet selama 12 menit, Gedung SMESCO selama 11 menit dan Balai Kartini selama 19 menit.
Untuk menuju Apartment at Niffaro Park Pasar Minggu dari Bandara Internasional Soekarno Hatta selama 58 menit berkendara dan Bandara Halim Perdanakusuma dengan waktu tempuh 26 menit. Jika menggunakan KRL dapat turun di Stasiun Pasar Raya Minggu Baru dengan 16 menit berjalan kaki. Dari apartemen ini dapat mengakses Universitas Kristen Indonesia selama 19 menit, Stadion Gelora Bung Karno dengan waktu tempuh 28 menit dan Area Mega Kuningan selama 24 menit berkendara.
Untuk menuju L’Avenue Apartment dari Bandara Internasional Soekarno Hatta selama 39 menit dan Bandara Halim Perdanakusuma selama 19 menit berkendara. Adanya Tol Cawang selama 13 menit berkendara dari apartemen akan lebih memudahkan, jika menggunakan transportasi umum dapat memilih Stasiun KRL Duren Kalibata selama 8 menit, Stasiun Cawang selama 7 menit dan Halte Transjakarta Pancoran Tugu dengan berjalan kaki selama 9 menit dan apartemen ini dekat dengan RS Tria Dipa.
Untuk menuju The Royal Olive Residence dari Bandara Internasional Soekarno Hatta selama 50 menit dan Bandara Halim Perdanakusuma selama 48 menit berkendara. Jika menggunakan KRL maka dapat turun di Stasiun Pasar Minggu dengan waktu tempuh 13 menit. Dari apartemen dapat mengakses RS Jakarta Medical Center, Islamic and Arabic College of Indonesia, Museum in the Middle of Garden, Direktoral Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil dan Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia.
Untuk menuju Cinere Bellevue Suites dari Bandara Internasional Soekarno Hatta selama 49 menit dan Bandara Halim Perdanakusuma selama 43 menit. Jika menggunakan kendaraan umum dapat turun di Stasiun KRL Tanjung Barat selama 25 menit dan Halte Transjakarta Ragunan selama 20 menit dengan berkendara. Dari apartemen ini dapat mengakses Lapangan Golf Pangkalan Jati dan Universitas Indonesia.
Pilihan Sewa Apartemen Sekitar
Berikut adalah pilihan apartemen yang dapat di sewa sekitar Tanjung Barat:
- Compact 2BR Woodland Park Apartment dengan biaya sewa Rp539 ribu per malam yang terdiri dari 2 kamar tidur dengan ukuran kasur queen dan single, tersedia televisi dan akses wifi gratis, perlengkapan dapur dan kamar mandi dengan pemanas air, tersedia ruang tamu, untuk fasilitas tambahan kolam renang, kedai kopi, pusat kebugaran, locker, tempat bermain anak, restoran, supermarket dan balkon untuk menikmati pemandangan.
- Comfy 2BR Apartment at Niffaro Park Pasar Minggu dengan biaya sewa Rp660 ribu per malam dengan 2 kamar tidur yang memiliki ukuran kasur queen dan 2 single, tersedia televisi di ruang tamu, akses wifi, perlengkapan dapur dan kamar mandi lengkap dengan pemanas air, berada dekat Balai Makarti Mukti.
- 2BR with Study Room at L’Avenue Apartment dengan biaya sewa Rp599 ribu per malam yang memiliki 2 kamar tidur dengan kasur berukuran king, memiliki televisi di ruang tamu, akses wifi, perlengkapan dapur dan kamar mandi, tersedia kafe, parkir mobil, pusat kebugaran, jogging rack, restoran, kolam renang, dan shop, memiliki balkon untuk menikmati pemandangan sekitar.
- 2BR at The Royal Olive Residence dengan biaya sewa Rp649 ribu per malam yang terdiri dari 2 kamar tidur dengan ukuran kasur 1 queen dan 2 single terdapat ruang tamu yang memiliki televisi, akses wifi, perlengkapan dapur dan kamar mandi dengan pemanas air, menggunakan dekorasi standard, tersedia juga kolam renang dan balkon untuk menikmati pemandangan sekitar kota.
- 2BR Apartment at Cinere Bellevue Suites nearShopping Mall dengan biaya sewa Rp360 ribu per malam terdiri dari 2 kamar tidur dengan kasur yang berukuran queen dan single, tersedia ruang tamu dengan soda bed dan televisi, akses wifi, perlengkapan dapur dan kamar mandi dengan pemanas air, untuk tambahan fasilitas terdapat kolam renang, akses mall, pusat kebugaran, kafe, parkir mobil, supermarket, apartemen ini memiliki konsep minimalis yang memiliki balkon untuk menikmati keindahan.
Keuntungan Menyewa Apartemen Sekitar
Keuntungan menyewa apartemen untuk keperluan bisnis atau traveling dengan menyewa apartemen harian adalah mendapatkan kenyamanan dalam melakukan mobilitas, selain itu dipermudah dalam mengurusi administrasi. Keuntungan yang berlimpah akan diperoleh jika menyewanya melalui Travelio yang menyediakan kode promo setiap bulannya dijamin kantong penghuni tidak bolong walaupun harga yang terjangkau tetapi fasilitas yang ditawarkan eksklusif sesuai dengan kebutuhan. Apartemen yang ada di Travelio lebih mudah untuk menjangkau berbagai kebutuhan penghuni, tersedia cemilan dan minuman untuk penghuni ketika melakukan check in pertama kali sehingga akan sangat menyenangkan jika memiliki hunian serba lengkap untuk harga yang murah.
tampilkan lebih sedikit