1 - 4 dari 4

Rumah makan yang satu ini memiliki keunikan tersendiri, yaitu jika Anda melihat dari segi desain bangunan maka akan langsung terlihat gaya tradisional Indonesia yang terpampang jelas di dalamnya, selain itu juga dengan adanya dekorasi berbahan dasar kayu akan memperkuat adat jawa yang kental pada rumah makan ini. Namun jika dilihat dari menu yang disajikan ternyata lebih didominasi oleh menu makanan western atau luar negeri, sehingga bisa dikatakan penampilan rumah makan tersebut sedikit menjebak para pengunjungnya.

Nama yang unik juga dimiliki oleh rumah makan ini, dengan bahasa Indonesia yang diketahui merupakan kafe cahaya bulan bali, merupakan nama yang cukup menarik dan terkesan indah. Rumah makan ini banyak dikunjungi oleh wisatawan dengan alasan lokasinya yang cukup mendukung yaitu masih sekitaran seminyak bali, dan juga dari segi desain bangunan yang terbuka dan sangat khas dengan gaya Indonesia akan memberikan kesan nyaman dan tenang, didukung juga dengan cuaca yang cukup hangat akan tercipta di dalamnya.

Jam Operasional Café Moonlight Bali

Jam buka restoran ini ialah sama seperti rumah makan pada umumya, yaitu pukul 09.00 pagi dan tutup pada pukul 21.00 malam atau bahkan ada beberapa hari yang dikhususkan untuk dibuka hingga tengah malam. Jika Anda berkunjung ke bali maka jangan lupa untuk mampir dan berkunjung di café moonlight bali ini.

Mau Cari apa di Travelio?
Rumah Kontrakan di Bali
Pencarian Populer Dekat Cafe Moonlight Bali