Sewa Rumah Kontrakan 1 Jutaan di Hoi An (Faifoo) Dekat Pulau Cham

- Akomodasi yang sama. Harga Lebih Murah.

Tidak ada hotel yang tersedia saat ini.

Rasanya tidak asing lagi mungkin di telinga Anda ketika mengatakan atau berbicara mengenai pulau di kalangan warga Indonesia. Tetapi bagi Anda yang ingin menikmati keindahan pulau dengan nuansa yang berbeda maka Anda jangan sampai melewatkan untuk tidak berkunjung ke Pulau Cham atau dalam bahasa lokal biasa disebut Cu Lao Cham, yang berada di Hoi An (Faifoo).

Tentang Pulau Cham (Cu Lao Cham)                                                        

Pulau Cham adalah salah satu pulau yang berada di sekitar Vietnam. Pulau ini merupakan pulau yang memiliki lokasi kurang lebih sekitar 20 kilo meter jauhnya dari pelabuhan Cua Dai. Di pulau yang memiliki keunggulan berupa diving ini memang dikelilingi oleh pantai yang indah, tetapi tidak hanya itu saja aktifitas yang dapat Anda lakukan di pulau ini, karena ada beberapa aktifitas menarik lainnya yang dapat Anda lakukan, seperti berenang dan juga memasak aneka makanan asli dari penduduk Hoi An ini.

Akomodasi ke Pulau Cham (Cu Lao Cham)

Bagi Anda yang ingin menuju pulau yang istimewa ini Anda bisa menggunakan boat yang memang khusus disediakan untuk menjangkau lokasi dari pulau ini. Harga yang ditawarkan oleh paketan boat ini berada di sekitar angka $25 per orangnya. Boat ini bisa Anda nikmati pada beberapa jadwal jam yaitu diantara pukul 08.00-11.00 waktu setempat saja.

Mau Cari apa di Travelio?
Rumah Kontrakan di Hoi An (Faifoo)
Pencarian Populer Dekat Pulau Cham